Selasa, 10 April 2012

Resep Bunda: RESEP KUE KWE CANG HIJAU


RESEP KUE KWE CANG HIJAU

Bahan:

  1. 1 liter beras ketan
  2. 5 sendok makan air daun suji (20 lembar daun suji + 100 cc air. Blender saring)
  3. 4 sendok makan air abu, siap beli
  4. 600 cc air
  5. Daun bamboo, kecil secukupnya, cuci bersih

Cocolan gula:

  1. 200 gram gula pasir
  2. 50 cc air
  3. 1 lembar daun pandan
  4. 2 lembar daun jeruk purut, jika suka

Cara Membuat Resep Kue Kwe Cang Hijau:

  1. Cocolan gula: Campur semua bahan. Masak hingga mendidih,angkat. Sajikan
  2. Beras ketan cuci bersih, buang air abu. Aduk-aduk sampai keket
  3. Masukkan air sedikit demi sedikit, aduk rata. Diamkan 2 atau 3 jam
  4. Cuci kembali beras ketan, masukkan air daun suji. Diamkan 1 jam. Bungkus dan ikat
  5. Rebus 2 ½ jam, angkat. Hidangkan dengan cocolan gula

Untuk 35 gula


Tidak ada komentar:

Posting Komentar